Polisi Didor di Depan Kantor KPK, Jokowi Bilang Jakarta Masih Aman
MBC. Kasus penembakan misterius yang menimpa Bripka Sukardi di depan pintu masuk kantor KPK, Jalan Rasuna Said, Jakarta Selatan tadi malam, (Selasa, 10/9/2013) hingga kini belum menemukan jalan terang ...