Sulit Dihilangkan, Kebiasaan Nelpon Sambil Nyetir
MBC. Dua pertiga pengemudi di Amerika Serikat masih memiliki kebiasaan menelepon sambil memegang setir meski di banyak wilayah hal itu sudah dianggap melanggar hukum.Menurut hasil studi Pusat Pengenda ...