post image
KOMENTAR
Beberapa pekerja perusahaan perikanan sedang menjemur Sisik Ikan Nila di Komplek PT Aquafarm Nusantara yang beroperasi di Desa Naga Kisar Kecamatan Pantai Cermin Kabupaten Serdang Bedagai, Sumatera Utara, Rabu (27/1). Sisik Ikan Nila ini diekspor ke Jepang, China dan Korea untuk menjadi bahan baku kolagen pada industri alat kosmetik. Pemanfaatan sisik ikan ini meminimalisir sampah akhir (waste) dari produksi ikan yang dihasilkan.[Foto: Robedo Gusti]

Kemenkeu Bentuk Dana Siaga Untuk Jaga Ketahanan Pangan

Sebelumnya

PTI Sumut Apresiasi Langkah Bulog Beli Gabah Petani

Berikutnya

KOMENTAR ANDA

Artikel Ekonomi