post image
KOMENTAR

Pasangan calon presiden/wakil presiden nomor urut 1, Prabowo-Hatta mengungguli pasangan calon presiden/wakil presiden nomor urut 2, Jokowi-JK di Kota Medan. Berdasarkan data pada Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara yang digelar oleh KPU Medan, Prabowo Hatta unggul dengan selish suara sebanyak 43.848 suara.

Pasangan Prabowo-Hatta memperoleh suara sebesar 530.243 suara, sementara pasangan Jokowi-JK hanya memperoleh sebanyak 486.395 suara.

Berikut data perolehan suara masing-masing pasangan calon berdasarkan data pada 21 kecamatan yang ada di Kota Medan

Kecamatan  Prabowo/Hatta-Jokowi/JK

Medan Kota  16.439 - 25.773

Medan Sunggal  27.470 - 24.877

Medan Helvetia  33.517 - 35.254

Medan Barat  19.269-20.754

Medan Denai  38.688- 28.462

Medan Deli  39.353 - 29.295

Medan Tuntungan  12.319 -  27.223

Medan Belawan  21.862. - 17.425

Medan Aamplas  33.273 - 20.574

Medan Area  32.862 - 22.676

Medan Johor  33.926 - 27.539

Medan Marelan  39.648 - 20.964

Medan Labuhan  28.948 - 22.552

Medan Tembung  36.652 - 26.457

Medan Maimun  12.801 - 9.913

Medan Polonia  11.286 - 12.557

Medan Perjuangan  25.497 - 24.598

Medan Petisah  11.954 - 22.355

Medan Baru  6.607 - 12.637

Medan Timur  28.108 - 28.932

Medan Selayang  19.764 - 25.578.[rgu]

PHBS Sejak Dini, USU Berdayakan Siswa Bustan Tsamrotul Qolbis

Sebelumnya

PEMBERDAYAAN PEREMPUAN NELAYAN (KPPI) DALAM MENGATASI STUNTING DAN MODIFIKASI MAKANAN POMPOM BAKSO IKAN DAUN KELOR DI KELURAHAN BAGAN DELI

Berikutnya

KOMENTAR ANDA

Baca Juga

Artikel Peristiwa