post image
KOMENTAR
MBC. sebanyak 10 orang caleg untuk DPRD Provinsi Sumatera Utara periode 2014-2014 berasal dari dapil Sumut I yang meliputi 11 kecamatan di Kota Medan seperti Medan Kota, Medan Denai, Medan Deli, Medan Belawan, Medan Amplas, Medan Area, Medan Marelan, Medan Labuhan, Medan Tembung, Medan Perjuangan dan Medan Timur.

Berdasarkan alokasi kursi pada masing-masing partai, terdapat beberapa nama caleg yang diprediksi akan menempati 10 nama tersebut. Prediksi ini didasarkan para peringkat perolehan suara mereka pada partai pengusungnya di dapil Sumut 1 tersebut.

Berikut alokasi kursi masing-masing partai politik dan nama yang berpeluang menempatinya berdasarka peringkat suara tertinggi.

1. PDI Perjuangan 2 kursi kemungkinan ditempati Brilian Moktar (29.131 suara) dan Augus Napitupulu (22.993 suara).
2. Nasdem 1 kursi kemungkinan ditempati HM Nezar Djoeli  (7.007 suara)
3. PKS 1 kursi kemungkinan ditempati HM Hafez (14.674 suara).
4. Golkar 1 kursi kemungkinan ditempati HM Hanafiah Harahap (9.362 suara).
5. Gerindra 1 kursi kemungkian ditempati Sonny Firdaus (7.885 suara).
6. Demokrat 1 kursi kemungkinan ditempati Meilizar Latif (11.821 suara)
7. PAN 1 kursi kemungkinan ditempati  Parluhutan Siregar (9.764 suara).
8. PPP 1 kursi kemungkiann ditempati Yulizar Parlagutan Lubis (9.802 suara)
9. Hanura 1 kursi kemungkinan ditempati Darwin Lubis (3.343 suara). [rgu]

PHBS Sejak Dini, USU Berdayakan Siswa Bustan Tsamrotul Qolbis

Sebelumnya

PEMBERDAYAAN PEREMPUAN NELAYAN (KPPI) DALAM MENGATASI STUNTING DAN MODIFIKASI MAKANAN POMPOM BAKSO IKAN DAUN KELOR DI KELURAHAN BAGAN DELI

Berikutnya

KOMENTAR ANDA

Baca Juga

Artikel Peristiwa