post image
KOMENTAR
Pemerintah Provinsi Sumatera Utara kembali melakukan mutasi dan promosi di jajarannya. Sebanyak 74 pejabat eselon III dilantik mengisi sejumlah posisi.

Pelantikan dan pengambilan sumpah dilakukan oleh Sekretaris Daerah Provinsi Sumut, Nurdin Lubis mewakili Gubernur Sumut di Aula Martabe Kantor Gubsu, Rabu (8/5/2013).

"Pembinaan kepegawaian harus dilakukan secara berkesinambungan dan tidak akan berhenti pada suatu keadaan tertentu terutama pembidaan terhadap pejabat struktural yang harus menjadi tauladan bagi setiap unsur staf lainya," ujar Nurdin Lubis Nurdin Lubis saat menyampaikan bahwa tujuan mutasi tersebut.

Dia meminta pejabat yang dilantik untuk meningkatkan profesionalisme berdasarkan tugas pokok dan fungsi masing masing.

"Jangan menggunakan jabatan untuk menampakkan kekuasaan ataupun keangkuhan. Kepada para istri dan suami pejabat yang baru dilantik saya harap dapat memberikan dukungan sehingga capaian tugas semakin meningkat dibanding sebelumnya," tutupnya. [ded]

74 nama pejabat yang dilantik:

1. Dra Parlin Hutagaol MAP sebagai Kabag Kawasan Khusus dan Pertanahan Biro Pemerintahan Umum Setdaprovsu
2. Drs Aswin Lubis, Kabag Perangkat Wilayah Biro Pemerintahan Umum Setdaprovsu
3. Drs Benjamin Gultom MM, Kabag Akutansi Biro Keuangan Setdaprovsu
4. Mulyadi Simatupang SP Msi  Kabag Sumber Anggaran Biro Keuangan Stdaprovsu
5. Ilyas S Sitorus SE Mpd Kabag Kas Daerah Biro keuangan Setdaprovsu
6. Dra Hj Sabariah Siregar  Kabid Sumber Daya Alam dan Maritim Badan Penelitian dan Pengembangan Provsu
7. Ir Syahrial Adindi Pulungan Msi, kabid Perencanaan SDM dan Sosial Budaya Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Provsu
8. Burhanuddin SH Msi Kabag Perlindungan dan Kesejahteraan Anak Biro Pemberdayaan Perempuan, Anak dan Keluarga Berencana Setdaprovsu
9. Hendra Dermawan Siregar SSTP Msp Kabag Humas Pimpinan keprotokolan dan Telekomunikasi Biro Umum Setdaprovsu
10. Drs Damar Wulan kabag Arsip dan Tata Usaha Biro Umum Setdaprovsu
11. Tati Hartina Sitompul SE kabag Tata Usaha kepegawaian dan Keuangan Biro Umum Setdaprovsu
12. Suryadi SE kabag Analisa Kebutuhan dan Pengolahan Aset Biro Perlengkapan dan Pengelolaan Aset Setdaprovsu.
13. H Hermansyah SH, kabag Distribusi, Penyimpanan dan Penghapusan Biro Perlengkapan dan Pengelolaan Aset Setdaprovsu
14. Ir Rachmatsyah Msi kabag Perawatan Biro Perlengkapan dan Pengelolahan
15.Suryani SE kabag Pengadaan Pada Biro Perlengkapan dan Penglolaan Aset
16. Rosmawati Nadeak Spd Mpd kabag Pendidikan Kebudayaan Pemuda dan Olahraga Biro Bina Kemasyarakatan dan Sosial
17. Drs Sudarto Purba Map kabag Pembinaan Kehidupan Beragama Biro Bina Kemasyarakatan dan Sosial
18. Drs HM Hatta Siregar SH Msi  Kabag Penyuluhan Humum Biro Hukum Provsu
19. Nazaruddin Nasuion ST Map  kepala UPT Tarukim Lubuk Pakam
20 Alfi Syariza St Meng sc  Sekretaris Dinas Tarukim
21.Darwin Hutahuruk Ssos  kabid pengendalian dan pelaporan evaluasi Dispora
22. H sakiruddin SE MM  Seketaris Dinas Dispora
23. Drs Henri Siregar Mpd  Sekretaris Dinas Pendidikan
24. Dra Erni mulatsih Mpd kabid pendidikan dasar dan pendidikan khusus Disdik
25. Dra Hj Yulheni  kabid pendidikan non formal informal dan paud (PLS) Disdik
26. Hironymus Ghodang Spd Msi kabid pengendalian pendidikan dan tenaga kependidikan disdik
27. August Sinaga Spd SST kabid pendidikan menegah dan pendidikan tinggi disdik
28. Faisal Affandi SE MT sekretaris dinas perhubungan

29. Iswar S SIT MT kabid sarana dan prasarana dishub
30. HT Reza Zulkarnain SH MAP kepala UPT PPSP-LLAJ wil III Rantau Prapat dishub
31. Octafianus Sinulingga kapala UPT ASDP wil I Medan dishub
32. gelora Ginting ATD kepala UPT ASDP wil II parapat Dishub
33. Edward Sinaga SH MAP Kabid Binan Sejarah dan kepurbakalaan disbudpar
34. Drs Avon Syaffrullah nasution sekretaris dinas kebudayaan dan pariwisata
35. Darwin Siregar Spd kepala UPT latihan kerja pematang siantar dinas tenaga kerja dan tranmigrasi
36. Bambang Siswanto SE kabid ketranmigrasian disnaker
37. Asep Dedi Jajang Spi kapala UPTD laburatorium pengendalian dan pengujian mutu hasil perikanan dinas kelauatan dan perikanan.
38. Drs Afwan APT sekretaris dinas kesehatan
39. dr N. G Hikmet M kes  kabid binan pengendalian pelayanan kesehatan dinkes
40. dr Retno sari Dewi Mkes  kabid bina pelayanan kesehatan dinkes
41. Sri Suryani Purnam awati Ssi APT M kes  kabid binan jaminan dan sarana kesehatan dinkes
42. Redesman SH M.Kes Kabid Bina Pengembangan SDM Kesehatan Diskes
43. Dr Kustinah M.Kes Kepala UPT Kesehatan Indra Masyarakat Diskes
44. Drs. Agustama Apt M.Kes Kepala UPT Pelayanan Ambulans dan Pengaduan Masyarakat Diskes Provsu
45. Achmad Rifa'i SKM M.Kes Kepala UPT Latihan Kesehatan Diskes Provsu
46. Dr Muhammad Dwi Budi Hartono Kepala UPT PTC Kesehatan Masyarakat Diskes Provsu
47. Drg Djauhari Mars Kepala UPT Rumah Sakit Kusta P Sicanang Diskes Provsu
48. Ir Didim Suwandi Ilyas MSi Sekretaris Dinas Kehutanan Provsu
49. Ir Liliek Puji Asmono Kabid Rehabilitasi Hutan dan Lahan Dinas Kehutanan Provsu
50. Ir Erpi Hasibuan MSi Kepala UPT Pengelola Tahura Bukit Barisan Dishut Provsu
51. Merry Carolina S.Hut Kabid Pengusahaan Hutan Dishut Provsu
52. Efendi Pane SP Kabid Inventarisasi dan Penata Gunaan Hutan Dishut Provsu
53. Ir Yuliani Siregar MAP Kabid Perlindungan Hutan Dishut Provsu
54. Amsar Syahril SH Kepala UPT PPHH Wilayah III Kisaran Dishut Provsu
55. Ir Hanna Meiva Julita Kepala UPT PPHH Wilayah V Kabanjahe Dishut Provsu
56. Drs M Ismael P Sinaga MSi Sekretaris Badan Perencanaan Pembangunan Daerah  Provsu
57 Hj Zuraidah SE  kabid keolahragaan budaya mental dan rohani sekretaris KORPRI provsu
58. Siti Bayu Nasution SIP Msi sekretaris badan Lingkungan Hidup Provsu.
59. Rismawati ST Msi Kabid pengendalian pencemaran lingkungan dan pengelolaan limbah BLH Sumut
60. Drs Chandra Silalahi Msi kabid kelembangaan sosial budaya badan pemberdayaan masyarakat dan pemerintahan desa Provsu
61. Dra Nurjani Msi sekretaris badan perpustakaan arsip dan dokumentasi provsu
62. Drs H baharuddin Manik Kabid pembinaan SDM dan Kelembagaan perpustakaan badan perpustakaan arsip dan dokumentasi Provsu
63. Suryanti SE Kabid layanan perpustakaan dan teknologi informasi badan perpustakan arsip dan dokumentasi provsu
64. Drs Jon Muller MAP Inpektur pembandu wilayah III inspektorat daerah Provsu
65. Haposan hasibuan SH Inspentur pembantu wilayah IV inpektorat daerah Provsu
66. H Ahmat Sopian Lubis Ssos Kabid Pengembangan dan pemberdayaan BKD provsu
67. Ir H Miftahul Falah MM kabid pelayanan badan penanaman modal dan promosi Provsu
68.Ir Hj Mimi Rahmayani Rangkuti Kabid pengawasan dan pengendalian badan penanaman modal dan promosi provsu
69. Drg W  hid Khusyari MM wakil direktur administarasi RS jiwa Provsu
70. Ir Sumintarto kabid minyak dan gas bumi dinas pertambangan dan energi provsu
71. drs M Rizaldi rambe  kabid pemamfaatan SDA dan pendayagunaan TTG badan pemberdayaan masyarakat dan pemerintahan desa provsu
72. Drs jaramen Purba MAP kepala UPT pengolahan rumah sewa dians Tarukim Provsu.
73. Ahmad Rsyid Ritoga AP MM sekretaris komisi penyiaran indoneisa provsu
74. M Azhar Harahap SP kabdi usaha mikro kecil menengah dians koperasi dan UKM provsu

Bank Sumut Kembalikan Fitrah Pembangunan, Kembangkan Potensi yang Belum Tergali

Sebelumnya

Berhasil Kumpulkan Dana Rp 30 Juta, Pemkot Palembang Sumbang Untuk Beli APD Tenaga Medis

Berikutnya

KOMENTAR ANDA

Baca Juga

Artikel Ragam