
Namun, disaat pemeriksaan dimulai para wartawan diminta untuk menunggu di luar hingga pemeriksaan selesai dilaksanakan.
"Nanti saja, akan ada temu pers setelah pemeriksaan selesai, tunggu di luar saja," sebut Tengku Erry kepada wartawan.
Tengku Erry Nuradi adalah Cawagubsu yang terakhir diperiksa Komisi Pemberantasan Korupsi terkait Laporan Harta Kekayaan Pejabat Negara (LHKPN) sebagai syarat pencalonan Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Utara di rumahnya Villa Gading Mas Asri blok F No 25 Harjosari, Medan, Kamis (31/1/2013) siang. [rob]
KOMENTAR ANDA