
Dalam pemeriksaan di Polresta Medan, oknum tamtama ini menyebutkan Kawasaki Ninja yang diklaim milik Indra adalah titipan seniornya.
"Saya dititipkan senior saya saat berada di dalam diskotik. Bukan saya pelakunya, dan saya tak ada mengambil sepeda motor itu," kata Prada AYS.
Tak lama berselang, dua anggota Depom I/5 Medan tiba di Mapolresta Medan menjemput pelaku.
Dalam penangkapan Minggu (16/12/2012) dini hari itu, Prada AYS sempat berusaha melarikan diri dengan sepeda motor, namun terjatuh hingga membuat wajahnya terluka. [rad]
KOMENTAR ANDA